KOTA CIREBON – Satpol PP Kota Cirebon melakukan kegiatan penertiban ODGJ (Orang Dengan Gangguan Kejiwaan). Korlap dan Kasie Dalops dan beberapa anggota Satpol PP memulai kegiatan pada hari Selasa, 12 Oktober 2021. Pukul 09.00.
Dalam rangka Road Safety Partnership Action (RSPA) atau Keselamatan dalam berlalulintas, Satpol PP Kota Cirebon memonitoring di Jl. Siliwangi, Jl. Cipto, Jl. KArtini dan juga beberapa lampu merah Latpri, gunung Sari, Alun-alun, Krucuk, Terusan Pemuda, dan Kanggraksan.
Hasil dari kegiatan tersebut. Tim Satpol PP Kota Cirebon berhasil mengamankan dan menghalau ODGJ yang berada di Jalan Siliwangi.
© 2020 by IT Satpol PP Kota Cirebon